Apa itu Indikator Aroon, Cara Menggunakan dan Membacanya?

indikator aroon

Indikator Aroon bisa menjadi salah satu indikator yang bisa membantu Anda saat trading. Apa itu? Anda bisa scroll artikel ini sampai bawah ya! Jika Anda seorang trader atau investor penting sekali untuk mengetahui apa itu indikator Aroon tersebut karena mempengaruhi harga suatu aset. Yuk simak beberapa informasi menarik tentang indikator Aroon di bawah ini!

Pengertian Indikator Aroon

Apa yang dimaksud dengan indikator Aroon? Yang dimaksud dengan indikator Aroon adalah indikator teknis yang digunakan untuk identifikasi perubahan tren harga di suatu aset.  Pada intinya indikator Aroon mampu mengukur waktu tertinggi dan terendah selama periode waktu tertentu.  Indikator Aroon juga bisa memberikan sinyal kapan tren terjadi.

Cara Membaca Indikator Aroon

Aroon ada dua yaitu Aroon Up dan Aroon Down. Saat Aroon Up memotong Aroon Down ke atas sinyal bullish. Sedangkan saat Aroon Down memotong Aroon Up ke bawah menandakan sinyal bearish. Yang terakhir jika Aroon up dan Aroon don bergerak dalam garis paralel artinya masa konsolidasi.

Cara membaca Aroon Up, jika mencapai titik 100 menandakan tren bullish masih kuat, jika indikator Aroon Up berfluktuasi di range 70 hingga 100 menandakan posisi uptrend. Saat nilai Aroon Up fluktuasi di level 0-30 menunjukkan tren lemah dan terjadi reversal.

Saat Aroon down mencapai titik 100, tren menunjukkan trend bearish masih kuat. Indikator Aroon Down yang fluktuasi di range 70 dan 100 menunjukkan tren bearish masih kuat. Terakhir, jika Aroon fluktuasi di range 0-30 menunjukkan tren lemah dan terjadi pembalikan tren.

Cara Menggunakan Indikator Aroon

Sinyal beli dan jual dari indikator Aroon Up dan Aroon down mengisyaratkan jika momen bullish sedang kuat. Ketika Aroon Down sudah diatas dan Aroon Up di bawah akan memberikan syarat jika tren bearish sedang kuat. Saat trend bullish kuat yang terjadi harga bisa membentuk New High, selama trend bearish kuat bisa membentuk New Low.

Anda bisa menggunakan sinyal tersebut untuk pembelian dan penjualan. Saat harga turun Anda bisa melakukan pembelian sedangkan saat harga tinggi Anda bisa melakukan penjualan. Jika Aaron Down sedang tren dan lebih tinggi dibandingkan Aroon Up harga saham diperkirakan turun nilainya. Saat itulah Anda bisa melakukan pembelian. Begitu pula sebaliknya saat Aroon Up sedang tren dan lebih dari Aroon Down Anda bisa menjual saham Anda.

Nah kini Anda sudah tahu apa itu indikator Aroon, cara membaca dan penggunaannya, agar Anda bisa trading dengan maksimal pastikan Anda memilih pialang trading terbaik dan teregulasi resmi, Anda bisa trading di DCFX perusahaan pialang trading terbaik di Indonesia, selain menyediakan instrumen beragam yang bisa Anda pilih sesuai keinginan Anda, tidak hanya itu saja DCFX juga memiliki program membership yang membuat aktivitas trading Anda di DCFX semakin menarik, yuk rasakan trading di DCFX sekarang juga! Klik banner dibawah untuk mencoba akun demo trading dari DCFX!

trading plan - atur strategi trading
0 I like it
0 I don't like it

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *